Kategori: Ragam & Peristiwa

7 Januari 2023
Bojonegoro, Bangjo.co.id – Sebagai implementasi dari salah satu metode dalam Pembinaan Teritorial (Binter) yang harus dilaksanakan secara terus menerus, sekaligus wujud kepedulian TNI terhadap lingkungan, jajaran Bintara Pembina Desa (Babinsa) Koramil 04/Sugihwaras, Kodim 0813 Bojonegoro melaksanakan karya bakti bersama masyarakat diwilayah binaan. Kali ini, kegiatan karya bakti bersama dilaksanakan di Desa Panemon, Kecamatan Sugihwaras, Kabupaten […]









