Kategori: Pemerintahan

2 bulan yang lalu
JOMBANG, bangjo.co.id Polres Jombang menggelar acara pisah sambut Kapolres, AKBP Eko Bagus Riyadi, S.H., S.I.K., M.Si kepada penggantinya, AKBP Ardi Kurniawan, S.H., S.I.K., CPHR. Pisah sambut ini berjalan penuh keakraban. Pisah sambut digelar di Lapangan Mapolres Jombang, Rabu (15/1/2025). Suasana hangat dan penuh keakraban mengiringi pisah sambut Kapolres Jombang malam itu. Sebab, sejumlah undangan […]
TERBARU
2 bulan yang lalu
2 bulan yang lalu