Kategori: Lifestyle

22 Juni 2024
Minyak zaitun atau olive oil merupakan satu minyak paling populis di dunia yang memiliki khasiat paling istimewa. Minyak zaitun ternyata salah satu minyak tumbuhan yang pertama dibuat orang. Minyak ini diperas dari pohon zaitun (Olea europae L). Pada awalnya, minyak ini pertama kali dikembangbiakkan di Cekungan Laut Tengah. Dan telah dipakai oleh para nabi dan […]