Kategori: Hukum & Kriminal

27 Juni 2024

  Jombang , bangjo.co.id – Tim Rajawali Satreskrim Polres Jombang telah menyelidiki aksi pencurian sepeda motor milik karyawan Puskesmas Miagan, Mojoagung. Kini tim khusu ini tengah memburu komplotan pencuri dua unit motor tersebut   “Laporan dari korban sudah kami terima. Kami sedang melakukan penyelidikan,” kata Kapolres Jombang AKBP Eko Bagus Riyadi melalui Kasihumas Iptu Kasnasin, […]