Kategori: Pendidikan & Budaya

14 Juli 2025
Gresik, bangjo.co.id – Dalam rangka menyambut tahun ajaran baru 2025/2026, telah dilaksanakan kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) serta Launching Program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang berlangsung di dua sekolah, yakni UPT SMPN 6 dan UPT SMPN 30 Sidayu, Kabupaten Gresik, Senin (14/07/2025). Acara ini dihadiri oleh sejumlah pejabat penting, antara lain […]









