Kategori: Pendidikan & Budaya

17 Februari 2023

Jombang, Bangjo.co.id – Para kyai sepuh yang datang dari berbagai daerah di Indonesia menggelar tahlil dan istigasah di area makam pendiri organisasi Islam Nahdlatul Ulama K.H. Hasyim Asy’ari di Pondok Pesantren Tebuireng, Cukir, Kabupaten Jombang, Jawa Timur, yang digelar dalam rangkaian tasyakuran 1 Abad NU. Ketua PBNU yang juga juru bicara Tasyakuran 1 Abad NU […]