Kategori: Pendidikan & Budaya

8 Februari 2023

Bojonegoro, Bangjo.co.id – Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kabupaten Bojonegoro menerima kunjungan anak-anak RA (Raudhatul Athfal) Mambaul Ulum Campurejo, Kabupaten Bojonegoro, Rabu (08/02/2023). Kunjungan ini merupakan kegiatan rutin Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan untuk ikut mengenalkan bahaya kebakaran dan cara penanganannya sejak dini sebagai sarana belajar siswa. Kegiatan kunjungan ini diikuti oleh 53 anak-anak RA […]