Kategori: Pemerintahan

15 Maret 2023

Jombang, Bangjo.co.id – Untuk memperkuat koordinasi dan sinergitas Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Kabupaten Jombang dalam menjaga stabilitas harga dan ketersediaan bahan kebutuhan pokok jelang Bulan Suci Ramadhan dan Lebaran 1444H/2023M, Pemerintah Kabupaten Jombang melalui Bagian Perekonomian Setdakab Jombang menggelar kegiatan High Level Meeting (HLM) di ruang Bung Tomo Kantor Pemkab Jombang pada Selasa (14/3/2023) […]