Kategori: Pemerintahan

6 Juli 2023

TRENGGALEK, Bangjo.co.id – Jajaran Kepolisian bergerak cepat melakukan evakuasi dan membantu membersihkan material atap rumah warga di Desa Sawahan Kecamatan Watulimo, Kabupaten Trenggalek. Rumah warga tersebut roboh akibat hujan dengan intensitas tinggi yang melanda sebagian wilayah Kabupaten Trenggalek Jawa Timur, Selasa (4/7) Sejumlah personel Kepolisian dari Polsek Watulimo Polres Trenggalek bersama TNI dikerahkan bersama warga […]