Kategori: Pemerintahan

25 Juni 2024

      Jombang,bangjo.co.id – Pengukuhan dan Perpanjangan masa Jabatan Kepala Desa dan Badan Permusyawaratan Desa se-Kabupaten Jombang oleh Pj Bupati Jombang Sugiat dilaksanakan di Pendopo Kecamatan Mojoagung, Selasa (25/6/2024)     “Hari ini, Selasa 25 Juni 2024, bertempat di Kecamatan Mojoagung, Saya, Pj Bupati Jombang dengan resmi mengukuhkan Kepala Desa dan BPD se- Kecamatan […]