Kategori: Lifestyle

Catatan Prestasi Indonesia di Museum Rekor Dunia Indonesia
20 Juli 2024

Sejak berdirinya negara Indonesia, sudah banyak prestasi yang Indonesia raih. Museum Rekor Dunia Indonesia (MURI – Indonesia) atau yang sebelumnya dikenal sebagai Museum Rekor Indonesia adalah Museum yang menjadi bukti akan prestasi-prestasi yang pernah diraih oleh bangsa Indonesia. Museum MURI di Semarang ini didirikan pada 27 Januari 1990 oleh Jaya Suprana dan didukung oleh kelompok […]