Kategori: Lifestyle
29 Juli 2024
Outbound adalah bentuk pembelajaran dari segala ilmu terapan yang disimulasikan dan dilakukan di alam terbuka, walaupun ada juga yang dilakukan di tempat tertutup. Outbond berisi kegiatan dalam bentuk permainan yang efektif, yang menggabungkan inteligensia, fisik, dan mental. Makanya, outbond sering diadakan metode training di perusahaan dan sekolah. Outbond bukan sekedar bersenang-senang saja. Pasalnya, dengan tidak […]