Kategori: Lifestyle

24 Juni 2024

Eat Boss merupakan sebuah kafe resto yang telah berdiri sejak tahun 2015. Pada awal kemunculannya, Eat Boss menggemparkan masyarakat Bandung dengan menu Andalan mereka seperti pizza dan hamburger berukuran jumbo. Tapi, ternyata Eat Boss tidak hanya menjual makanan yang besar-besar saja. Di sini juga tersedia menu lainnya seperti nasi goreng, steak, pasta, dan masih banyak lagi. […]