Kategori: Lifestyle

28 Juni 2024

Sumatera Utara adalah salah satu provinsi yang memiliki jumlah penduduk terpadat dibandingkan dengan provinsi lainnya yang berada di Pulau Sumatera. Tak hanya Danau Toba dan Pulau Samosir, tempat wisata di Sumatera Utara memiliki beragam objek menarik lainnya. Provinsi ini memiliki paket wisata yang lengkap, dari alam, religi hingga budaya. Jika kamu ingin mencari tempat wisata […]