Kategori: Lifestyle
14 Juli 2024
Kabupaten Gresik merupakam wilayah yang langsung berbatasan dengan Kota Surabaya dan Selat Madura di sebelah timur. Gresik juga masuk dalam salah satu Gerbangkertosusila, yaitu kawasan metropolitan di Jawa Timur. Oleh sebab itu, bukan sesuatu yang asing bila di wilayah Gresik dijadikan tempat untuk berbisnis kuliner seperti kafe. Kafe bukan hanya sebagai tempat minum ngopi atau […]


