Kategori: Jombang

16 Februari 2023

]ombang, Bangjo.co.id – Pengadilan Negeri (PN) Jombang gelar sidang perdana atas Gugatan Nomor 7/Pdt.G/2023/PN Jbg yang diajukan Bu nyai Endang Yuniati istri dari Kyai Muchtar Mu’thi alias Muchtar Kholil terhadap Pemerintah Daerah Jombang (Bupati_red) terkait perkara identitas ganda pengasuh Pondok Pesantren Shiddiqiyyah yaitu Kyai Muchtar Cholil alias Muchtar Mu’thi, Senin (15/02/2023). Dalam sidang pertama tersebut, […]