Kategori: Jombang

2 Agustus 2024
Jombang, bangjo.co.id – Timsus Saber Miras Polres Jombang bentukan Kapolres Jombang AKBP Eko Bagus Riyadi menggerebek empat pedagang minuman keras di lokasi berbeda, Kamis (1/8/2024). Hasilnya, 683 botol miras berbagai merek berhasil disita . Kapolres Jombang AKBP Eko Bagus Riyadi melalui Kasi Humas Iptu Kasnasin mengatakan, Lokasi pertama yang disasar petugas adalah […]